
Puisi: Pengagum Rahasia
Pengagum Rahasia
Karya: Nanaya Mahya Nisrina (9 Al-Fath)
Nyatanya aku mengagumimu
Aku tak tahu sampai kapan
Namun, rasa ini terus tumbuh
Ada rasa
Yang terpendam rahasia’
Ada kecemasan takut bertemu kekecewaan
Menyapamu saja
Aku tak mampu
Hanya mengadu pada tuhan
Yang kubisa
Aku mendoakanmu
Nyatanya harapan itu ada
Ingin rasa ini ku ungkapkan
Selalu kujadikan tujuan
Rasa ini terpendam dari dahulu, sekarang, atau juga nanti
Ini bukan tentang fisik atau hartanya
Namun karena kepribadiannya
Aku pengagum rahasiamu
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Puisi: Rindu
RinduKarya: Ratu Az Zahra Ibrahim (9 An-Nahl) Rasa rinduku padanyaAdalah sebuah kenanganTanpa memisahkan diri darimuUsai kutemui cinta padamu Andai Kutak mengenalmuZona hidupku tak se
Puisi: Rintik Sendu
Rintik SenduKarya: Talitha Azaria Salsabyla (9 An-Nahl) Tangisan sang kapas putih menerpaAngin kencang menusuk kulitkuLihainya rumput bergoyang seakan memberi tandaInsan ini sedang rin